Beatbox - MOI
SMA Marsudirini
Street Dance
MC: Devin Budi
DJ: Perpi, NO ID, Land
Photo: Groovynizers
PIC: Groovynizers
Yuhuuu, Groovynizers hadir kembali! Penasaran gak kalian siapa klien kita kali ini? Dia pernah menjadi klien Groovy ketika merayakan Sweet 17th partynya, dan juga dia juga seorang Groovynizer! So pasti, dia adalah Ardina Grimaldy dong. Kali ini Ardina mempercayakan kembali momen ulang tahun dan farewell party-nya kembali kepada Groovy. Urghh Groovy merasa terhormat banget bisa punya klien sekaligus rekan kerja aka Groovynizer J
Kali ini Ardina hadir dengan tema “Street Dance”, dengan teman-temannya yang tidak lain adalah anak Marsudirini, sahabat-sahabat Ardina, keluarga, dan tentu saja Groovynizer kali ini juga hadir sebagai tamu loh hihihi. Acara dimulai jam 6 malam ngaret dikit di Beatbox, MOI. Kali ini Ardina meminta para sahabat dan Groovynizer untuk menggunakan baju ala Hip Hop, Punk, Sk8ter Boy, pokoknya ala street dancer yang gahoel coy! Tapi kok Ardina malah pakai dress hitam ya? Nah lohhhh Ardina nakal yaaaaa udah ngerjain kita. Eits, tapi tunggu dulu. Kata dia ini hanyalah kamuflase hahaha. Baju sebenarnya disimpan untuk disco time nanti. Duo MC DevBud yang tadinya keheranan pun akhirnya bernafas lega, kirain mereka itu saltum alias salah kostum. Gak pake ba bi bu, setelah kata pembuka diluncurkan MC langsung memerintahkan para dancer untuk menyerbu meja makan. Tancap rekkk!
Sembari makan, kali ini Groovy juga mempersembahkan lagu spesial dari OHP – Obrey Harlan Project. Featuring Jenny, Daniel, dan Sammy. Wihh gak nyangka yah ternyata Groovynizers itu banyak yang bisa maen musik. Lagu Tangga – Hebat menjadi lagu pembuka bagi acara makan-makan malam itu. Semua dancer terpana melihat makanan di depan mata mereka *loh?!*. Tapi telinga mereka juga ikut mendengar kok, buktinya masih ada yang ikutan nyanyi juga bersama OHP.
Gak ketinggalan surprise-surprise yang telah disiapkan oleh teman-teman Ardina. Ada berapa ya... kalo gak salah itung sih Ardina kali ini mendapat 4 atau 5 surprise. Waw banyak banget yaaaa, gak biasa loh ada surprise beruntun kayak gini. Ardina pasti seneng banget bisa dapet kenang-kenangan dari sahabatnya sebelum pergi ke nun jauh disana. Huuhuuu Groovy pasti kangen banget deh sama Ardina L
Untuk membuat suasana makin hot, tibalah saatnya untuk final game. Dimana pesertanya adalah 2 sahabat Ardina, dan satunya lagi adalah anggota Groovynizer, Daniel. Berhubung sudah malam, game ini gak kalah serunya sama uji nyali yang di Trans TV. Tapi yang ini tentunya lebih “menantang dan HOT” muahahahahhaa. Tak disangka sudah jam 10 malam, dan seperti yang Ardina minta, disco time! Ardina tiba-tiba menghilang sejenak dan berubah menjadi street dancer yang seksi dan powerful! Goyang terussss sampai tengah malam. 2 jam pun habis hanya untuk joget-joget, sampai anggota Groovy pada kleper semua, dan teman-temannya masih asik nge-dance.
Ardinaaaaa, kalau kamu balik ke Jakarta bilang-bilang yaaaa. Sering-sering lagi main sama Groovy, kita pasti kangenin kamu juga kok. We well miss you, Ardina J
Testimonial:
THX THX THX SUPERTHANKS FOR ALL THE BIRTHDAY SURPRISES:')<3THX FOR #GRIMALDIES,MY SUPER BESTIES EVER,MY SUPER GroovyEo Indonesia YOU ALL THE BEST!!AND MY LOVELY#KLASIGA<3ESP lukas,vera,audri,kate,dan SMUA yg gk bs gw sebutin satu2,MY SUPER SISTER MILI&ANGEL.&MY BEST SHERVIA.im nothin without u dear:(I LOVE YOU ALL WITH ALL MY HEART!!THX4MAKE MY DAY IS GREAT PARTY EVER EVER&EVER:')ps:and thx for"you"♥:*
No comments:
Post a Comment